Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery

Kali ini kita akan membahas bagaimana cara mengembalikan data yang telah hilang menggunakan aplikasi EaseUS. Apabila data hilang, jangan panik. Kita dapat mengembalikan data tersebut, namun tidak semua data dapat dikembalikan secara sempurna. Langsung saja lakukan langkah-langkah berikut

Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery

Langkah – langkah recover
1. Install aplikasi recover data, saya memakai EaseUS partition Master 9.2.1 Home Edition. Ada juga aplikasi recover lainnya seperti Recuva dan lainnya
2. Buka aplikasi EaseUS yang telah di install
3. Lalu pilih Data Recovery

Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery

4. Pilih “Deleted File Recovery” karena file yang akan kita restore telah terhapus dan file tersebut juga telah kita hapus di Recycle Bin

Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery

5. Lalu ada pilihan pencarian file. Pilih yang auto saja, sehingga semua jenis file yang hilang akan dapat kembali. Lalu di next

Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery

6. Setelah itu, akan muncul tampilan partisi mana yang akan kita recover. Disini saya akan merecover data yang di partisi “G” karena file yang terhapus berada di partisi tersebut dan di klik Next

Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery

7. Lalu ada keluar informasi. Apabila file tidak ditemukan atau corrupt, maka disarankan memakai pilihan “Complete Recovery” pada pilihan recovery nya. Lalu di tekan “OK”

Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery

8. Setelah melakukan scanning maka akan keluar tampilan file yang telah hilang

Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery

9. Lalu centang saja partisi nya, atau dapat kita pilih secara manual pada kolom sebelah kanan. File yang kita butuhkan kita centang saja lalu tekan Next

Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery

10. Ada pilihan tempat menyimpan, pilih partisi yang lain jangan di partisi yang sama.

Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery

11. Saya memilih menyimpan di partisi “I” lalu di next

Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery

12. Proses telah selesai, lihat di tempat kita menyimpan

Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery

13. Proses telah berhasil, dan file tersebut masih sesuai dengan nama yang sebelumnya.

Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery

14. Disini aplikasi “EaseUS” yang saya gunakan masih free edition, jadi ada batasan kapasitas dalam recover data. Jadi download aplikasi yang menggunakan crack sehingga tidak dibatasi dalam recover dan kerja aplikasi lebih maksimal
15. Selesai

Itulah langkah-langkah dalam merecover data dengan menggunakan aplikasi EaseUS. Comment untuk menanyakan hal yang tidak diketahui. Salam BIBIXZ 😃😃😃😃
Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery Recover Data Menggunakan EaseUS Partition Recovery Reviewed by Ace Senpai on Oktober 22, 2018 Rating: 5

Tidak ada komentar